Tolak Judi Online Sikap Sosial Lebih Utama , Humas KKMI Makassar Beberkan Ini !?

- Pewarta

Sabtu, 6 Juli 2024 - 21:06 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makassar, Alislamyaabunayya.Or.Id — Kelompok kerja kepala madrasah Makassar melalui divisi humas mengajak guru Madrasah sekota Makassar tolak judi on line, Sabtu 6/6/2024

Hal ini berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2024 tentang satuan tugas pemberantasan perjudian daring atau on line

Prof Dr Suyitno, M.Ag -Pelaksana harian Sekjen Kementerian Agama melalui surat edaran yang diterbitkan pada Rabu (26/6/2024) dari arahan langsung Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan bahwa

“Sesuai arahan Gus Men Yaqut, seluruh ASN Kementerian Agama wajib mencegah dan menghindari perjudian daring. Jika terdapat ASN Kementerian Agama yang terlibat dalam perjudian daring, maka akan ditindak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku,” ucap Suyitno

Baca Juga :  Identifikasi Peserta Didik Berkebutuhan Khusus

Pihaknya juga mengatakan bahwa untuk para guru dibawah Kemenag agar melakukan sosialisasi dilingkungan pendidikan

Sementara itu, Suryani SE MSi -Humas KKMI Kota Makassar mengatakan bahwa ” Dalam rangka upaya pencegahan perjudian daring atau online dilingkungan KKMI Kementerian Agama Kota Makassar meminta kepada seluruh guru untuk melakukan upaya pecegahan perjudian online ” Ujar Suryani

Baca Juga :  MI Yaa Bunayya Gelar Outingclass Benteng Rotterdam dan Masjid 99 Kubah

Iapun mengatakan bahwa yang lebih penting dan mendesak dari Judi online adalah menumbuhkan sikap sosial yang meliputi aspek penting dalam lingkungan pendidikan

” Sikap sosial dapat ditanamkan dengan kejujuran, dimulai dari hal kecil seperti jujur dalam mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru, disiplin juga perlu ditanamkan kepada siswa, sopan santun, peduli terhadap sesama dan rasa tolong menolong dan percaya diri juga harus ditanamkan pada siswa agar mereka berani ” Jelas Suryani

Berita Terkait

Rumah Belajar Al Izzah RBIZ Menerima Wakaf Quran
Prestasi gemilang, Ahmad Faudzan Fadhil Raih Predikat Cumlaude di STIBA Ar-Raayah Sukabumi
Pengajian Walimurid, Ini Tahapan Membentuk Karakter
Sosok Sederhana dan Bersahabat itu Telah Tiada
Forkom Kota Makassar Gelar Workshop Validasi Data Madrasah
STAI AlBayan Hidayatullah Makassar Laksanakan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) dan Dauroh Marhala Ula
Nahkoda Baru Pramuka Hidayatullah Sul Sel Kak Habib Terpilih Syuroh
Tentang Usaha untuk Terkenal dan Genggam Kebaikan dalam Sunyi
Berita ini 128 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 12:24 WITA

Tentang Usaha untuk Terkenal dan Genggam Kebaikan dalam Sunyi

Selasa, 13 Agustus 2024 - 05:49 WITA

Identifikasi Peserta Didik Berkebutuhan Khusus

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 08:24 WITA

Permata Katimbang Gelar Pengajian Hakekat Kemerdekaan

Kamis, 1 Agustus 2024 - 12:53 WITA

Raih Gembira dan Bahagia dihalaqah

Sabtu, 6 Juli 2024 - 15:30 WITA

Perempuan berbicara 20.000 kata sehari, Benarkah !?

Senin, 1 Juli 2024 - 20:31 WITA

Salahkah Pesantren yang Berbayar ?

Senin, 24 Juni 2024 - 17:42 WITA

Semakin tua usia kita semakin memerlukan interaksi dengan banyak orang

Rabu, 24 Januari 2024 - 06:00 WITA

Lembut tapi Tak Mendidik

Berita Terbaru

Pesantren Tahfidz

Donasi Jariah, Finishing Tahap Dua Ruang Kelas

Selasa, 29 Okt 2024 - 10:45 WITA

Berita

Rumah Belajar Al Izzah RBIZ Menerima Wakaf Quran

Selasa, 29 Okt 2024 - 08:58 WITA

Berita

Pengajian Walimurid, Ini Tahapan Membentuk Karakter

Senin, 21 Okt 2024 - 12:37 WITA

Berita

Sosok Sederhana dan Bersahabat itu Telah Tiada

Jumat, 11 Okt 2024 - 10:47 WITA