Nahkoda Baru Pramuka Hidayatullah Sul Sel Kak Habib Terpilih Syuroh

- Publisher

Sabtu, 7 September 2024 - 16:56 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makassar, AlIslamyaabunayya.Or.Id – Satuan Komunitas Daerah (Sakoda) Gerakan Pramuka Sulawesi Selatan mengakhiri masa bakti 2021-2024 dengan menggelar Musyawarah Daerah (Musda) ke-1 di Aula AlBayan Hidayatullah Makassar, Sabtu 7/9/2024

Kegiatan Musda berlangsung secara hybrid bagi luar daerah dan tatap muka peserta Makassar diikuti Satuan komunitas cabang (Sakocab) Kabupaten/Kota se-Sulawesi Selatan

Hadir serta dalam Musyawarah Daerah ke-1 Sako Pramuka Hidayatullah Kak Syarif Daryono M Pd -Pinsakonas Pramuka Hidayatullah, Kak Drs Nasri Bukhari MPd -Mabida SulSel, Pengurus Sakoda SulSel, Mabicab se-SulSel, Pinsakocab,Pembina Pramuka Hidayatullah dan peninjau dari GPH

Baca Juga :  Prabowo Bertemu Syeikh Al-Azhar, Perkuat Hubungan Keagamaan dan Pendidikan

Kak Syarif Daryono M Pd -Pinsakonas Pramuka Hidayatullah dalam membuka Musda ke-1 secara resmi mengharapkan Musda ini bisa berjalan dengan baik

“ Alhamdulillah tema Musda nasional yaitu Pramuka Hidayatullah berkhidmat untuk negeri, sehingga siapa saja nanti yang terpilih secara syuroh bisa memajukan Pramuka di Sulawesi Selatan,” Ujar Kak Diyon

Ia pun juga menyampaikan apresiasi atas kerja tim yang telah dibangun pengurus sebelumnya dari agenda program kerja

Sementara itu, Kak Nasri Bukhari MPd -Mabida SulSel dalam sambutannya mendorong Pramuka Hidayatullah untuk maju dan berpengaruh ” Sako Pramuka Hidayatullah Sulawesi Selatan tidak hanya dengan hebat jasadiyah dan tsaqofiyah tapi lebih dari itu adalah berpengaruh. Program kerja sebelumnya menjadi entry point bahan evaluasi untuk meracang program lebih baik akan datang” Ujar Kak Nasri

Baca Juga :  Pengajian Bulanan Orangtua Siswa RA dan MI Terpadu Yaa Bunayya

Sementara itu pula, Kak Alyas SPd -Pinsakoda demisioner- dalam sesi sidang paripurna membacakan laporan pertanggung jawaban dihadapan peserta Musda ke-1

Pihaknya juga mengucapan terima kasih sebesar-besarnya kepada pengurus Sakoda, kakak pembina/Pelatih, Mabida, Mabicab, dan Pinsakocap se- Sul Sel atas investasi waktu dan energi kakak² dalam membina

 

Berita Terkait

Syawalan 1446 H, Mengokohkan Komitmen Kepemimpinan Dalam Organisasi
Jelang Gerakan Penanaman 1 Juta Pohon, KKMI Kerahkan 70 Madrasah se Kota Makassar
YBIS Terima Siswa Baru Tahun Ajaran 2025-2026
Kepala MI se Kota Makassar Berbagi Bahagia di Bulan Ramadan 1446 H
2025, Pokjawas Kemenag Makassar Optimalkan Pendampingan
Hidayatullah Makassar Bersama BMH Launching MQH Beexpert ke II
Prabowo Bertemu Syeikh Al-Azhar, Perkuat Hubungan Keagamaan dan Pendidikan
Menteri Agama Ajak Ormas Keagamaan Solid Membangun Umat dan Bangsa
Berita ini 107 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 09:06 WITA

Syawalan 1446 H, Mengokohkan Komitmen Kepemimpinan Dalam Organisasi

Kamis, 10 April 2025 - 13:19 WITA

34 Vidio Bersama Al Ustadz Dr Nasrullah Sapa Lc MM

Rabu, 2 April 2025 - 07:42 WITA

Merindukan Romadhon!

Minggu, 29 September 2024 - 13:17 WITA

Keliru Memahami Imamah Jamaah, Kebengisan Dzul Khuwaishirah Khawarij dan Dipa Nusantara Aidit G30S

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 12:24 WITA

Tentang Usaha untuk Terkenal dan Genggam Kebaikan dalam Sunyi

Selasa, 13 Agustus 2024 - 05:49 WITA

Identifikasi Peserta Didik Berkebutuhan Khusus

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 08:24 WITA

Permata Katimbang Gelar Pengajian Hakekat Kemerdekaan

Kamis, 1 Agustus 2024 - 12:53 WITA

Raih Gembira dan Bahagia dihalaqah

Berita Terbaru

Sosial

Peran dan Fungsi ZISWAF di Kabupaten Maros

Jumat, 11 Apr 2025 - 07:46 WITA

Kajian Umum

34 Vidio Bersama Al Ustadz Dr Nasrullah Sapa Lc MM

Kamis, 10 Apr 2025 - 13:19 WITA

Pendidikan

YBIS Terima Siswa Baru Tahun Ajaran 2025-2026

Kamis, 10 Apr 2025 - 10:55 WITA