Di Ramadhan Ceria MI Terpadu Yaa Bunayya Gelar Kegiatan Mabit Siswa

- Pewarta

Minggu, 31 Maret 2024 - 12:54 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makassar, AlIslamYaaBunayya.Or.Id — malam bina iman dan taqwa (MABIT) adalah salah satu di antara sarana pendidikan islam atau tarbiyah islamiyah di sekolah yang merupakan suatu upaya dalam meningkatkan sikap atau prilaku siswa dalam rangka membina agar menjadi pribadi yang tidak hanya cerdas secara intelektual (fikriyah), sehat secara jasmani (jasadiyah), tetapi juga memiliki kecerdasan spiritual yang kuat kepada Allah Azza Wajallah

Baca Juga :  Rajin Murojaah, Kunci Santri Baru Abdul Hadi Al Bari Sukses Menghafal 5 Juz Al-Qur'an

 

Kegiatan Mabit Guru dan Siswa MI Terpadu Yaa Bunayya kembali digelar di Bulan suci Ramadhan 1445 H dengan tema ” Ramadhan Ceriah” Kamis 28/3/2024

Acara digelar dengan meriah dihadiri oleh para guru, siswa, orangtua, santriwan dan santri wati tahfidz AlIslam dan para alumni MI Terpadu Yaa Bunayya

Baca Juga :  Geliat Dakwah DPC, Hidayatullah Makassar Targetkan Hadir di 15 Kecamatan

Edi SE MM, Kepala Madrasah menyampaikan bahwa ” kegiatan mabit ini adalah salah rangkaian Ramadhan ceriah dengan berbagi program diantaranya madrasah ramadhan, amaliah ramadhan, berbagi takjil gratis, ceramah dan temu alumni ” Jelas Edi

Pihaknya menyampaikan bahwa kegiatan ini rutin digelar setiap tahun dibulan suci ramadhan

 

 

Berita Terkait

Rumah Belajar Al Izzah RBIZ Menerima Wakaf Quran
Prestasi gemilang, Ahmad Faudzan Fadhil Raih Predikat Cumlaude di STIBA Ar-Raayah Sukabumi
Pengajian Walimurid, Ini Tahapan Membentuk Karakter
Sosok Sederhana dan Bersahabat itu Telah Tiada
Forkom Kota Makassar Gelar Workshop Validasi Data Madrasah
STAI AlBayan Hidayatullah Makassar Laksanakan Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) dan Dauroh Marhala Ula
Nahkoda Baru Pramuka Hidayatullah Sul Sel Kak Habib Terpilih Syuroh
Tentang Usaha untuk Terkenal dan Genggam Kebaikan dalam Sunyi
Berita ini 91 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Agustus 2024 - 12:24 WITA

Tentang Usaha untuk Terkenal dan Genggam Kebaikan dalam Sunyi

Selasa, 13 Agustus 2024 - 05:49 WITA

Identifikasi Peserta Didik Berkebutuhan Khusus

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 08:24 WITA

Permata Katimbang Gelar Pengajian Hakekat Kemerdekaan

Kamis, 1 Agustus 2024 - 12:53 WITA

Raih Gembira dan Bahagia dihalaqah

Sabtu, 6 Juli 2024 - 15:30 WITA

Perempuan berbicara 20.000 kata sehari, Benarkah !?

Senin, 1 Juli 2024 - 20:31 WITA

Salahkah Pesantren yang Berbayar ?

Senin, 24 Juni 2024 - 17:42 WITA

Semakin tua usia kita semakin memerlukan interaksi dengan banyak orang

Rabu, 24 Januari 2024 - 06:00 WITA

Lembut tapi Tak Mendidik

Berita Terbaru

Pesantren Tahfidz

Donasi Jariah, Finishing Tahap Dua Ruang Kelas

Selasa, 29 Okt 2024 - 10:45 WITA

Berita

Rumah Belajar Al Izzah RBIZ Menerima Wakaf Quran

Selasa, 29 Okt 2024 - 08:58 WITA

Berita

Pengajian Walimurid, Ini Tahapan Membentuk Karakter

Senin, 21 Okt 2024 - 12:37 WITA

Berita

Sosok Sederhana dan Bersahabat itu Telah Tiada

Jumat, 11 Okt 2024 - 10:47 WITA